Djakarta Lloyd Peduli Dunia Pendidikan Melalui Pelaksanaan Program Siswa Mengenal Nusantara
Sebagai perusahaan pelayaran logistik BUMN, Djakarta Lloyd memiliki kepedulian terhadap dunia pendidikan. Hal tersebut dilaksanakan dengan menjalankan Program Siswa Mengenal Nusantara, yaitu kegiatan rutin BUMN yang diselenggarakan setiap tahunnya.Tujuan program SMN adalah untuk menanamkan rasa bangga dan cinta tanah air sejak dini kepada siswa SMA/SMK/SLB.
Continue Reading
DJAKARTA LLOYD SIAP BERPERAN MELAYANI ANGKUTAN CURAH
Batam, 11 April 2018 – Kinerja perusahaan pelayaran nasional, PT Djakarta Lloyd (Persero) terus mengalami peningkatan. Diprediksi, di tahun 2018, Djakarta Lloyd mampu mendulang pendapatan bersih lebih dari Rp 70 miliar, atau dua kali lipat dari keuntungan tahun 2017 sebesar Rp 37,5 miliar.
Continue Reading
Mendukung Industri Nasional, PT Djakarta Lloyd dan PT Dire Pratama Tanda Tangani MOU
Jakarta, 02 Februari 2018 – Perusahaan Pelayaran BUMN PT Djakarta Lloyd (Persero) dan PT Dire Pratama, telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) untuk memperkuat perjanjian kerja sama antara kedua belah pihak perusahaan di bidang penyediaan pelayanan jasa penundaan kapal dan pemanduan kapal.
Continue Reading
Feri Jarak Jauh Bisa Pangkas Biaya Logistik
Pemerintah ingin memindahkan rute truk logistik dari darat ke laut menggunakan kapal feri roll on-roll off (roro).
Wakil Ketua Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Kyatmaja Lookman mengatakan, roro jarak jauh bisa jadi solusi penurunan biaya logistik Indonesia yang masih cukup tinggi.
Continue Reading
Volume Pengiriman Ekspres Naik 14,7%, E-commerce Jadi Pendorong
Perusahaan pengiriman ekspres mengalami kenaikan volume pengiriman yang signifikan sepanjang semester I/2017.
Ketua Umum DPP Asosiasi Perusahaan Jasa Pengiriman Ekspress Pos dan Logistik Indonesia (Asperindo) Mohamad Feriadi mengatakan, pihaknya mencatat sampai pertengahan tahun ini volume pengiriman tumbuh 14,7%.
Continue Reading
Menhub Ingin Petugas Pandu Mampu Membuat Kapal ke Kuala Tanjung
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menginginkan para petugas pandu di Selat Malaka mengarahkan agar kapal-kapal yang lewat menuju Pelabuhan Kuala Tanjung di Kabupaten Batubara, Sumatra Utara.
Budi mengungkapkan Pelabuhan Kuala Tanjung akan kurang menarik jika tidak disertai dengan pelayanan lain yang dapat membuat kapal-kapal yang melintasi Selat Malaka bisa bersandar di pelabuhan yang akan menjadi salah satu hub internasional.
Continue Reading